[part 6 - 35days in Thailand] - beruntung, diaspora Tionghoa dimana-mana!
merah dimana-mana.. itu kesan pertama..
sebagai seorang dengan sepertiga darah Tionghoa, saya jelas termasuk satu dari jutaan orang yang turut merayakan imlek alias tahun baru china. biasanya berkunjung ke rumah saudara-saudara. untuk tahun ini, jauh lebih istimewa, karena di negara orang. untungnya, diaspora orang China tetap diaspora terbesar di dunia, jadi dimanapun kemeriahan imlek akan sangat mduah ditemukan (mungkin hanya didaerah timur tengah yang tidak tersentuh meriahnya warna merah).
tepat di hari minggu, sepulang dri gereja BIC Bangkok di Novotel (berseberangan dengan Siam paragon), saya dan Bitha mengunjungi China town
bersama seseorang dengan kostum unik, entah apa -_- |
lihat, satu ruas jalan raya penuh dikosongkan untuk area pejalan kaki dan kebanyakan berbusana serba merah. banyak jajanan, penuh lampion. tapi satu yang paling berkesan adalah: beauty in diversity. ini benar-benar salah satu momen favorit saya selama di Bangkok. bayangkan saya, hari itu hampir seluruh wisatawan Thailand dr berbagai ras dan negara tumpah di 1 area yg sama, penuh sukacita warna merah khas tahun baru China :) klimaks terkagumnya saat 3 cewek Thai, Chinese, dan India bersama menari dan menyanyi Hare Krisna, yg notabene lagu Hindu India justru di kawasan mayoritas Budha :') somehow, itu terhitung unforgettable moment :)
hare krisna oleh tiga orang dengan darah bangsa yg berbeda |
4 komentar
Foto-fotonya kok ga tampil ya Dis?
BalasHapusAkhirnya pada muncul juga foto-fotonya :)
BalasHapusDis, cerita post card-nya aku tulis di blog loh
http://bocahpetualang.com/post-cards-from-thailand.html
uda muncul ya? sip deh ^^
Hapushehe baru baca ini komen, pasti sebelum bbm :D iya bang, sudah baca :) :) makasih ya..
Aku yg terima kasih Dis :-)
Hapuswanna say something? ^^